MEMBUAT ANIMASI IKAN DI FLASH

1.       Buka program macromedia flash 8 pada desktop.

     2.       Setelah itu akan muncul tapilah seperti ini, dan pilihlah “FLASH DOCUMENT”




      3.       Kemudian akan tampil area(stage) kerja seperti ini
 
      4.       kemudian ubahlah ukuran kertas atau area kerjanya menjadi : panjang(widht) = 1140 px dan lebarnya (height) = 400.1 px.
     5.       Ubahlah nama layer 1 dengan nama : “ikan biru” dan kemudian gambarlah ikan seperti yang ada dalam lingklaran atau sesuka anda. Menggambarnya bisa menggunakan pancil tool yang ada dalam tool box.



      6.      Kemudian masukan layer baru dengan cara klik menu insert -> Timeline -> Layer. Jika layer baru sudah jadi maka berinama layer tersebut dengan nama ”ikan nemo”, setelah itu gambarlah ikan nemo seperti pada lingkaran.
       7.       Kemudian masukan kembali layer baru dan beri nama lagi dengan nama : ikan ungu. Dan gambarlah kembali gambar ikan seperti pada lingkaran.
     8.       Buatlah layer baru dengan nama “air”, setelah itu gambarlah kotak dengan memilih “rectagle tool” pada tool box. Dengan warna seperti pada gambar dan pilhlah alfa =”20%”. Jika kotak air sudah di gambar seperti padsa gambar, maka hapuslah bagian atas kotak yang berwarna biru dengan eraser tool sehingga terlihat seperti air. Ingat taruh layer air di paling atas supaya ikan terliihat seperti berada di dalam air.
       9.       Buatlah layer baru dengan nama “hiasan” kemudian gambarlah hiasan separti pada gambar. Jika sudah drag layer hiasan itu ke paling bawah.
      10.   Jika semua objek yang di butuhkan sudah tergambar semua, sekarang kita tinggal menggerakan objek ikan tersebut. Pertama kita akan menggerakan objek ikan pada layer yang bernama “ikan nemo”. Carannya adalah
-          Seleksi time line pada layer ikan nemo hingga time line 70 atau bisa juga lebih.

-          ­setelah itu klik kanan pada timeline  yang di selaksi paling akhir dan pilih insert frame, jika sudah klik kanan kembali pada time line tersebut dan pilih “creat motion twin” kemudian klik kanan lagi dan pilih “insert key frame”. Jika sudah maka akan terlihat seperti pada ggambar di bawah ini :
-          Lakukan langkah yang sama pada layer-layer yang lain sehinhga terlihat seperti ini

-          Sekarang kita mulai lang kah menggerakannya :
o   Pertama klik kanan pada timeline layer ikan nemo dan pilih -> pilih tmeline ke 15 atu boleh dimana saja -> jika sudah klik kanan pada time line tersebut -> pilih inser key frame -> jika sudah di insert kemudian geser gambar ikan nemo yang ada di dalam stage sesuai arah yang di inginkan. Lakukan langkah yang sama pada nomor-nomor time line lainnya sesudah time line tersebut, terserah anda mau berapa banyak geraknya. Agar mudah lock atau kunci layer-layer yang lain.
o   Lakukan  langkah yang sama pada layer ikan yang lain yaitu pada layer “ikan biru dan ikan ungu”
o   Jika sudah semua ikan pun akan bergerak. Tekan CTRL + ENTER.
1   1.   Jika ingin memasukan musik ke dalam animasi tersebut maka musik itu harus di inport ter lebih dahulu dengan cara masuk ke menu file -> import -> inport to library.
1   2.   Jika sudah di inport ke library kemuadan layer baru dengan nama “musik”. Jika sudah drag file musik yang sudah ada di library ke STAGE.
1   3.   Jika sudah selesai semua, dan ingn melihat hasilnya maka tekanlah CTRL + ENTER. Jika inginm menyimpan hasil tesebut klik file terus save.


Asal Muasal : http://teguhashax.blogspot.com/2011/11/membuat-animasi-ikan-di-flash.html

Label:

0 komentar:

Posting Komentar